Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon Bike Stunt 2

Bike Stunt 2

1.0.56
1 ulasan
16.6 k unduhan

Melakukan aksi-aksi luar biasa menggunakan sepeda motor

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Nelson de Benito
Direviu oleh
Nelson de Benito
Content Strategist

Bike Stunt 2 adalah game mengemudi seru yang menawarkan pengalaman berpusat pada arcade yang sangat mirip dengan game-game hebat bergenre serupa, seperti 'Trials Evolution', 'Trials Fusion', dan 'Trials Rising.' Judul game ini menyerupai game-game tadi dalam hal gameplay, sekaligus meminjam suasana liar dan aksi hingar-bingarnya.

Setiap pemain yang pernah bermain game di genre ini akan langsung memahami gameplay Bike Stunt 2. Kamu dapat mengontrol kecepatan dan arah kendaraan menggunakan panah arah di sisi kanan layar. Sementara itu, tekan tombol di sisi kiri layar untuk memiringkan sepeda motor agar tidak terjatuh dan melakukan segala macam aksi keren.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Salah satu fitur paling menarik di Bike Stunt 2 yaitu sistem progresnya yang menarik. Sistem ini menggabungkan elemen-elemen yang dapat diaktifkan, baik dengan cara menyelesaikan level tertentu maupun dengan membelinya secara langsung menggunakan mata uang game.

Seluruh fans 'Trial' dijamin akan menyukai Bike Stunt 2. Inilah game yang liar sekaligus adiktif dan akan membuatmu ketagihan ketika kamu mencoba melakukan lompatan-lompatan mustahil dalam suasana surealis.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 5.1 ke atas

Informasi tentang Bike Stunt 2 1.0.56

Nama Paket com.jimaapps.tricky.stuntbike.racing.trails.games
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori RPG
Bahasa B.Indonesia
47 lainnya
Penerbit Jima Apps
Unduhan 16,573
Tanggal 24 Agt 2024
Rating Konten +3
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

xapk 1.0.55 Android + 5.1 15 Mar 2025
apk 1.0.51 Android + 5.0 26 Jan 2024
apk 1.0.50 Android + 5.0 14 Jan 2024
apk 1.0.49 Android + 5.0 28 Okt 2023
apk 1.0.48 Android + 5.0 4 Okt 2023
apk 1.0.46 Android + 5.0 29 Agt 2023

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon Bike Stunt 2

Penilaian

5.0
5
4
3
2
1
1 ulasan

Komentar

Belum ada opini mengenai Bike Stunt 2. Jadilah yang pertama! Komentar

Ikon Car Stunts 3D
Game yang sempurna untuk sopir stunt
Ikon Car Stunt Races
Balapan melawan waktu di jalur mustahil penuh rintangan
Ikon Crazy Car Stunts: Ramp Car
Lewati rintangan yang mustahil dengan mobil-mobil ini
Ikon Wheelie Challenge
Mengendarai puluhan sepeda motor di sirkuit penuh rintangan
Ikon SBK Official Mobile Game
Jadilah bagian dari Kejuaraan Dunia Superbike
Ikon SBK15 Official Mobile Game
Merasakan kompetisi balap motor terbaik dunia di Android Anda
Ikon Road Redemption Mobile
Game PC terkenal ini sekarang ada di Android
Ikon Moto Wheelie 3D
Mengendarai sepeda motor melalui jalanan kota
Ikon Motorcycle race master
Permainan balap motor cepat dengan lalu lintas realistis
Ikon Geng Motor - Multiplayer
Balapan motor multiplayer mendebarkan dengan sepeda yang dapat dimodifikasi serta grafis memukau
Ikon MX Grau
Kendarai sepeda motor berkapasitas tinggi di Sirkuit Monza
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Bike Stunt Ramp Race 3D
Kamu siap melakukan stunt ekstrem dalam balap motor ini?
Ikon Naruto Mobile
Beat'em up berdasarkan petualangan Naruto
Ikon One Piece: Fighting Path
Petualangan unik dalam dunia One Piece
Ikon Blue Lock: Blaze Battle
Bantu Yoichi Isagi di game anime sepak bola ini
Ikon Rise of Eros
Pulihkan kuasamu dalam RPG untuk dewasa ini
Ikon NARUTO X BORUTO NINJA TRIBES
Kombat spektakuler dengan latar dunia Naruto
Ikon Free Fire Advance
Akses server advance Free Fire
Ikon AetherSX2
Emulator PlayStation 2 yang tangguh untuk Android
Ikon Block Blast!
Pasangkan setiap kepingan untuk menghilangkan baris dan kolom
Ikon Free Fire
Battle royale yang lebih cepat dan tidak terlalu menuntut
Ikon Strawberry Shortcake: Berry Rush
Balapan tanpa henti dengan Strawberry Shortcake
Ikon eFootball PES 2025
Game sepak bola paling realistis untuk Android
Ikon Royal Dream
Dapat bermain dan menikmati game simulasi favorit mainkan sekarang!
Ikon Game Turbo
Meningkatkan performa game di peranti Xiaomi